Jumat, 18 Oktober 2013

REDENOMINASI RUPIAH DI INDONESI


Pengertian Redenominasi rupiah adalah pemotongan nominal yang dilakukan pada sebuah mata uang yang tanpa mengurangi jumlah nilainya.prinsip yang dilakuakn hanyalah penyebutan nama.
Misalnya, jika memiliki mata uang  yang pecahanya  adalah Rp 100.000. dan saat melakukan redominasi rupiah di Indonesia maka Bank Indonesia akan menerbitkan mata uang baru dengan miniml sebesar Rp 100. Maka mata uang tersebut tetaplah memiliki nilai yang sama.

 redenominasi rupiah di indonesia berbeda pengertianya dengan sanering
senering ialah pemotongan dari nominal mata uang yang beserta dengan nilainya.
Misalnya, jika saat ini memiliki uang dengan jumlah pecahan Rp 100.000 dan dengan uang tersebut maka kita bisa membeli sebuah kemejayang harganya Rp 100.000. dan jika diberlakukan sanering,maka 1:1000 dan uang kita akan terpotong nominalnya beserta dengan nilainya. Bank Indonesia akan mengeluarkan uang baru dengan jumlah pecahan Rp 100.

 Redenominasi rupiah di Indonesia mempunyai manfaat untuk menguragi penyesuaian pada perangkat keras maupun lunak dalam mengakomodasi digit angka yang semakin besar. Dan saat ini kemampuan computer hanya bisa 15 digit angka sementara nilai APBN telah mencapai 16digit. Oleh karena itu hal ini dapat memberikan nilai positif dalam dunia perbankan.

Sumber:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar